Amanda Manopo Bakal Bangun Masjid dan Sebut Ini Video Ingatkan Teman Sholat Jadi Sorotan

TRIBUNSUMSEL.COM - Kendati diketahui selama ini merupakan non muslim, Amanda Manopo seringkali mengikuti ibadah yang biasa dilakukan umat muslim.
Seperti kala Ramadhan lalu, Amanda Manopo diketahui ikut berpuasa.
Kali ini, Amanda Manopo pun terang-terangan berniat ingin membangun masjid.
Hal itu diungkapkan Amanda Manopo lewat story instagramnya, dilansir Minggu (19/9/2021).
Amanda Manopo menyebut bahwa rencana membangun masjid ini sebagai bentuk dari rezeki yang diberikan oleh Allah SWT.
"Bismillahirrahmanirrahim, atas izin Allah SWT dan rezeki yang diberikan,
dengan segala kerendahan hati berencana ingin membangun masjid," ungkap Amanda Manopo lewat akun instagramnya.
Dalam hal ini, Amanda Manopo meminta siapapun yang punya rekomendasi bisa menghubungi Ricco Richardo yang merupakan managernya.
"Jika berkenan adakah rekomendasi daerah,wilayah,tempat yang dijadikan tempat ibadah atau ingin adanya tempat ibadah di daerah tersebut,
Terima kasih sebelumnya,
0 Response to "Amanda Manopo Bakal Bangun Masjid dan Sebut Ini Video Ingatkan Teman Sholat Jadi Sorotan"
Post a Comment